Selain Enak Diminum, Ini 5 Manfaat Kopi untuk Wajah, Simak Cara Penggunaannya

- 20 Maret 2023, 19:38 WIB
Selain Enak Diminum, Ini 5 Manfaat Kopi untuk Wajah, Simak Cara Penggunaanya
Selain Enak Diminum, Ini 5 Manfaat Kopi untuk Wajah, Simak Cara Penggunaanya /Freepik/Yuliiaka/Sumba Stori/

Kopi juga mengandung antioksidan yang dapat membantu mencerahkan kulit. Campurkan bubuk kopi dengan yogurt atau madu, lalu oleskan pada wajah Anda.

Biarkan selama 15 sampai 20 menit dan bilas dengan air hangat sampai bersih. Perawatan ini juga dapat membantu mengangkat sel kulit mati dan membuat kulit wajah menjadi lebih lembut.

Baca Juga: Login Dengan NIK dan NISN pip.kemdikbud.go.id, Bantuan PIP SD SMP dan SMA Langsung Cair

3. Menghilangkan komedo

Kandungan kafein pada kopi juga dapat membantu mengurangi komedo pada wajah.
Campurkan kopi bubuk dengan jus lemon dan oleskan pada daerah yang terkena kurap.

Biarkan selama 15-20 menit dan bersihkan dengan air hangat. Lakukan perawatan ini secara rutin untuk hasil terbaik.

 Baca Juga: KSAU Fadjar Prasetyo Dinobatkan Gelar Anak Kandung Dari Tanah Biinfamo NTT

4. Menghilangkan Jerawat

Kopi mengandung antioksidan yang dapat membantu membersihkan pori-pori kulit dan mengurangi munculnya jerawat.

Halaman:

Editor: Beny Diktus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x