Dua Unit Kapal Patroli Tipe C Ditpolarud Polda NTT Akan Ditempat di Wilayah Ini

- 1 April 2023, 20:15 WIB
Dua Unit Kapal Patroli Tipe C Ditpolarud Polda NTT Akan Ditempat di Wilayah Ini
Dua Unit Kapal Patroli Tipe C Ditpolarud Polda NTT Akan Ditempat di Wilayah Ini /Dok. Humas Polda NTT/

 Baca Juga: Manfaat Besar Minum Teh Mungkin Belum Banyak Diketahui?

"Kita akan mendukung semua perencanaan operasi dalam TNI untuk giat asean Summit di labuan Bajo", ungkapnya.

Kapolda juga berpesan kepada jajaran Dipolairud Polda NTT agar Kapal tersebut selalu di rawat.

"Di jaga dan dirawat dengan baik, dioperasikan dengan baik sehingga bisa memberikan pelayanan prima kepada masyarakat dan terutama usia pakai kapal ini bisa berlangsung lama", harapnya.

 Baca Juga: Serahkan SK PAC Hanura Kodi Balaghar, Yohanes Ngongo Bicara Soal Pertanian dan Peternakan

Sementara itu, Dirpolairud Polda NTT Kombes Pol. Nyoman Budiarja,  juga menyampaikan bahwa kapal tersebut tidak semua Polda diberikan oleh Pimpinan.

"Sementara ini, hanya Polda NTT yang mendapatkannya, dari sisi ukuran otomatis menguntungkan kita untuk bisa berlayar di tempat-tempat yang selama ini tidak bisa lintasi karena terkendala cuaca dan lain sebagainya", kata Kombes Pol. Nyoman Budiarja.

Dirpolairud juga menjelaskan bahwa penempatan kedua kedua kapal tersebut di tempatkan di Rote dan Manggarai Barat.

Halaman:

Editor: Beny Diktus

Sumber: tribratanewsntt.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x