Berikut 5 Tips Sehat Berpuasa Bagi Penderita Asam Lambung

- 8 April 2023, 10:43 WIB
Berikut 5 Tips Sehat Berpuasa Bagi Penderita Asam Lambung.
Berikut 5 Tips Sehat Berpuasa Bagi Penderita Asam Lambung. /Freepik/Lifestylememory/

SUMBA STORI - Hampir semua penelitian menunjukkan bahwa puasa memiliki banyak manfaat, baik secara mental maupun fisik. Efek sampingnya adalah perubahan keseimbangan asam di lambung.

Namun bukan berarti penderita sakit asam lambung tidak bisa berpuasa. Dengan 5 tips yang tepat kamu dapat melakukan ibadah ini selama Ramadan.

Seperti dirangkum berbagai sumber pada Sabtu 8 April 2023, berikut 5 tips berpuasa bagi penderita asam lambung:

 Baca Juga: Eksotis Bukit Persaudaraan di Sumba Timur Hadirkan Teduh Nan Romantis

1. Hindari makanan dan minuman yang merangsang

Yang harus diperhatikan adalah asupan di pagi hari dan berbuka puasa. Untuk amannya, hindari makanan dan minuman yang menghasilkan asam lambung, seperti makanan pedas, serta minuman asam dan berkafein.

Selain itu, pastikan untuk menghindari atau mengurangi porsi makan agar perut tetap aman saat berpuasa.

Halaman:

Editor: Yanto Tena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x