SMK St Ignasius One Seven Gelar Pertandingan Bola Volly Persahabatan, Ini Jadwalnya

- 20 Februari 2023, 09:11 WIB
SMK St Ignasius One Seven Gelar Pertandingan Bola Volly Persahabatan, Ini Jadwalnya
SMK St Ignasius One Seven Gelar Pertandingan Bola Volly Persahabatan, Ini Jadwalnya /Beny Diktus/Sumba Stori/

SUMBA STORI - SMK Swasta St. Ignasius, One Seven menggelar Pertandingan Bola Volly Persahabatan yang digelar dalam himpunan keluarga Lise Nggonde Ria di Lapangan SMK One Seven, Desa Fatamari, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, NTT, pada Sabtu 18 Februari 2023.

Pertandingan yang melibatkan 8 tim putra tersebut digelar untuk meriahkan Dies Natalis SMK Swasta St. Ignasius, One Seven yang Pertama. Tim - tim akan bertanding pada jadwal yang telah diundi bersama dalam TM yang diadakan di Ruang Kelas SMK One Seven. Rabu 15 Februari 2023.

Berikut jadwal pertandingan:

 Baca Juga: SMK St Ignasius One Seven Gelar Pertandingan Volly Meriahkan Dies Natalis I

1. Sabtu 18 Februari 2023, Waktu: pukul 08.00 WITA. MD CLUB VS FATAMARI 2

2. Minggu 19 Februari 2023, Waktu: 14.30 WITA: PUTRA AMANDO VS FATAMARI 1

3. Senin 20 Februari 2023, Waktu: 14.30 WITA: NGGAJA VS TORES CLUB

 Baca Juga: Tingkatkan Kemudahan Layanan, PLN Hadirkan Fitur Layanan ListriQu Lewat Aplikasi PLN Mobile

4. Selasa 21 Februari 2023, Waktu: 14.30 WITA: MBEWAWORA, VS
HANGARIA

5. Rabu 22 Februari 2023, Waktu: 14.30 WITA: TORES CLUB VS MD CLUB

6. Kamis 23 Februari 2023, WAKTU: 14.30 WITA: PUTRA AMANDO VS HANGARIA

 Baca Juga: Ratusan Warga Desa Kalena Wanno Datangi Kantor Desa, Kabag Perekonomian dan SDA Hadir, Kades: Terima Kasih

7. Jumat 24 Februari 2023, Waktu: 14.30 WITA: FATAMARI 2 VS NGGAJA

8. Sabtu 25 Februari 2023, Waktu: 14.30 WITA: MBEWAWORA VS FATAMARI 1

9. Minggu 26 Februari 2023, Waktu: 14.30 WITA, FATAMARI 2 VS TORES CLUB

 Baca Juga: Gubernur VBL Apresiasi OPD Peraih Penghargaan PMPRB, Simak 13 Perangkat Daerah yang Dapat Predikat Istimewa

Ketua Panitia, Yohanes Bajo yang ditemui disela-sela kegiatan mengajar masyarakat untuk hadir menyaksikan pertandingan.

"Pertandingan ini merupakan pertandingan persahabatan yang bertujuan membangun keakraban seluruh Lise Nggonde Ria, kami berharap agar masyarakat datang untuk menyaksikan pertandingan persahabatan ini. Bagi teman - teman yang berada di tempat yang jauh bisa menyaksikan melalui Livestreaming di halaman Facebook SMK Swasta St. Ignasius, One Seven," ajak Bajo.***

Editor: Beny Diktus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x