Mengatur Jatah Uang Belanja 20.000 Ribu, Bisa Gak Ya?

- 25 Februari 2023, 16:03 WIB
Mengatur Jatah Uang Belanja 20.000 Ribu, Bisa Gak Ya?
Mengatur Jatah Uang Belanja 20.000 Ribu, Bisa Gak Ya? /Pixabay/Ready/Sumba Stori/

SUMBA STORI - Uang 20.000 sempat dulu jadi perbincangan para kalangan ibu rumah tangga.

Semuanya berawal dari pesan seorang ibu rumah tangga yang mengatakan bahwa dia mendapat Rp 20.000 per hari untuk berbelanja.

Netizen pun banyak berkomentar, ada yang bilang pelit, ragu uang segitu mana cukup, memuji mereka karena mengelola sedikit uang dengan baik, dan sebagainya.

 Baca Juga: Gubernur dan Wagub NTT Terima Duta Besar Italia Untuk Indonesia

Bagaimana dengan Anda? Jika Anda hanya memiliki uang Rp 20.000 untuk membeli bahan makanan, apa yang akan Anda beli? Sebelum memikirkan apa yang akan dibeli, Anda mungkin langsung ragu dan menyimpulkan bahwa uang yang Anda miliki tidak cukup untuk berbelanja, tetapi belanja Rp 20.000 cukup Ga Ya?

Jawabannya cukup. Anda masih dapat berbelanja untuk keluarga yang terdiri dari 3 orang. Namun tentunya dengan beberapa regulasi dan penyesuaian. Dengan uang yang terbatas tersebut, Anda terpaksa harus berbelanja di pasar tradisional untuk mendapatkan harga yang lebih murah.

Juga, Anda hanya dapat membeli bahan makanan sederhana. Tidak perlu muluk-muluk dulu, Ya?

Halaman:

Editor: Beny Diktus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x