Begini Cara Cek Apakah Siswa Masuk dalam Kategori Bantuan PIP 2023

- 15 Maret 2023, 16:55 WIB
Begini Cara Cek Apakah Siswa Masuk dalam Kategori Bantuan PIP 2023.
Begini Cara Cek Apakah Siswa Masuk dalam Kategori Bantuan PIP 2023. /Tangkapan Layar pip.kemdikbud.go.id/

Adapun jumlah bantuan yang akan disalurkan melalui rekening siswa rincian berdasarkan tingkat pendidikan SD SMP SMA dan SMK sebagai berikut:

Baca Juga: Jus Lemon Baik Bagi Penderita Asam Urat, Berikut Ini Cara Konsumsi Yang Ampuh

  1. Pelajar Sekolah Dasar nominal BLT sebesar Rp450 ribu
  2. Pelajar Sekolah Menengah Atas jumlah BLT sebesar Rp750 ribu
  3. Pelajar Sekolah Menengah Atas atau Kejuruan nominal BLT sebesar Rp1 juta

Cek nama penerima PIP Kemdikbud cair 2023 seperti langkah-langkah di bawah ini:

 Baca Juga: Anggota DPRD SBD Tobias Dowa Lelu Serahkan Bantuan Roda 3 ke Kelompok Tani di Desa Weekambala

  1. Buka browser di HP lalu masuk kelaman pip.kemdikbud.go.id - Isi data siswa dengan nomor
  2. NISN sesuai dengan tingkat pendidikan yang sedang ditempuh
  3. Masukan NIK yang diambil dari KK
  4. Masukan hasil dari angka yang tertera pada layar HP kamu
  5. Pilih cek penerima PIP

Demikian artikel yang menginformasikan tentang cara cek online pakai NISN dan NIK bagi penerimaka KIP.***

Simak berita terupdate lainnya di Sumba Stori dengan KLIK DI SINI.

Halaman:

Editor: Yanto Tena

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x