Butuh Akomodasi Cocok dan Unik Saat Jelajahi Surga Dunia di Sumba Timur? Yuk Cek Penginapan Murah DI SINI

- 29 Maret 2023, 09:59 WIB
Padadita Beach Hotel.
Padadita Beach Hotel. /TripAdvisor

SUMBA STORI - Penginapan murah di Sumba Timur sepertinya banyak. Yang mau menginap beberapa hari di Sumba Timur bisa cek penginapan murah di Sumba Timur ini.

Suasana alam Sumba yang indah dengan berbagai kekayaan budaya dan atraksi alam di setiap sudut pulau membuat Sumba menjadi tempat yang spesial untuk menghabiskan hari-hari di tempat ini.

Tinggal di Sumba Timur tentu menjadi hal yang sangat menyenangkan. Apalagi kawasan Sumba Timur merupakan surganya tempat wisata alam yang sangat menarik.

Baca Juga: Jagung Catemak, Makanan Khas Waingapu Yang Wajib Kamu Coba?

Di Sumba Timur kamu bisa mengunjungi perbukitan Warinding dan Tanarara yang terkenal dengan kontur perbukitan savananya yang indah.

Seperti ombaknya, ada pantai Walakiri yang megah dan air terjun Hirumanu yang menawarkan pemandangan yang sangat menawan.

Baca Juga: Kisah Permainan Lato-Lato, Populer di Indonesia Tapi Dilarang di Amerika, Simak Alasannya Di SINI!

Tempat indah ini bisa kamu temukan di Sumba Timur. Oleh karena itu, kamu membutuhkan akomodasi murah di Sumba Timur karena satu hari saja tidak cukup.

Bagi kamu yang ingin menjelajahi surga dunia di daerah Sumba Timur dan membutuhkan akomodasi yang cocok dan unik, Padadita Beach Hotel menjadi salah satu rekomendasi penginapan murah di Sumba Timur.

Penginapan murah yang satu ini bisa kamu singgahi untuk menikmati suasana Sumba lebih lama dan beristirahat sejenak.

Baca Juga: Mengenal Kaparak, Makanan Khas Sumba Sebagai Sajian Lezat Bersama Kopi atau Teh

Jika kamu menyukai penginapan murah di Sumba Timur berupa hotel, maka Padadita Beach Hotel adalah tempatnya.

Penginapan ini berada di Jl. Airlanga Padadita, Prailiu, Kota Waingapu, Sumba Timur.

Untuk itu, pihak hotel menawarkan kamar yang bersih dan nyaman seperti di hotel bintang lima lainnya.

Baca Juga: Berikut 2 Makanan Khas Sumba Enak dan Kaya Rasa yang Jarang Diketahui?

Lokasinya dekat dengan Pantai Padadita dan hanya berjarak 2 kilometer dari Taman Kota Waingapu.

Penginapan murah di Sumba Timur sangat strategis dan dekat dengan tempat wisata alam Sumba Timur.

Hanya dengan Rp 490.000 saja, kamu sudah bisa mendapatkan akomodasi murah dan fasilitas menarik di Sumba Timur.***

Simak berita terupdate lainnya di Sumba Stori dengan KLIK DI SINI.

Editor: Yanto Tena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x