FKPT NTT Berikan Sosialisasi Pencegahan Radikalisme dan Terorisme ke Anak SDK Marsudirini Tambolaka

- 10 Agustus 2023, 16:53 WIB
Pose bersama penyerahan hadiah kepada sejumlah siswa oleh Ketua FKPT NTT Yohanes Oktovianus MM dan Kasubid Perberdayaan Masyarakat BNPT, Konolel (Czi) Rahmad Suhendro.
Pose bersama penyerahan hadiah kepada sejumlah siswa oleh Ketua FKPT NTT Yohanes Oktovianus MM dan Kasubid Perberdayaan Masyarakat BNPT, Konolel (Czi) Rahmad Suhendro. /Sumba Stori/Yanto Tena/

SUMBA STORI - BNPT atau Badan Nasional Penanggulangan Terorisme memberikan sosialisasi pencegahan radikalisme dan terorisme kepada anak SDK Marsudirini Tambolaka.

BNPT memberikan sosialisasi ini melalui Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Nusa Tenggara Timur (NTT), bertajuk Salam Anak Indonesia, Aku Bangga Menjadi Anak Indonesia.

Sebanyak 100 orang anak SDK Marsudirini, Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD), yang mengikuti sosialisasi tersebut, pada Kamis, 10 Agustus 2023.

Baca Juga: Pantai Mananga Aba, Perpaduan Pasir Putih Halus Nan Cantik dengan Birunya Air Laut Membentang Luas

Ketua FKPT NTT Yohanes Oktovianus MM menyampaikan, keterlibatan anak-anak sangat diperlukan dalam menangkal setiap pergerakan radikalisme yang semakin merebak ditengah masyarakat.

Dikatakan Yohanes Oktovianus MM, kegiatan ini juga sebuah program dalam upaya deteksi dini pada potensi radikalisme yang mengarah pada aksi terorisme. Kata dia, pentingnya dilaksanakan sosialisasi ini agar informasi lebih cepat tersampaikan.

Selain itu, katanya lagi, peran dan pencegahan juga pemahaman dengan proses digitalisasi mampu meminimalisir informasi terkait perkembangan dunia luar bukan hanya saja dilingkungan keluarga.

Halaman:

Editor: Yanto Tena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah