Mengenal Serabi, Pancake Khas Indonesia yang Mendunia

- 7 Maret 2023, 09:59 WIB
Mengenal Serabi, Pancake Khas Indonesia yang Mendunia
Mengenal Serabi, Pancake Khas Indonesia yang Mendunia /Pixabay /License/Sumba Stori/

Baca Juga: Polisi Tangkap 4 Pelaku Curanmor di Sumba Timur

Beberapa daerah Indonesia punya banyak varian serabi

Ada dua daerah yang terkenal dengan serabinya, yaitu Kota Solo dan Bandung. Meski sama-sama serabi, namun serabi dari dua kota ini memiliki perbedaan yang cukup mencolok.

Perbedaan yang paling besar adalah dari bahan dasar pembuatnya. Serabi (atau surabi) Bandung menggunakan tepung terigu, sedangkan serabi Solo menggunakan tepung beras.

Baca Juga: PLN dan Jepang Kolaborasi untuk Akselerasi Program Transisi Energi, Lewat Mekanisme ETM dan JETP

Ini yang membuat serabi Solo memiliki tekstur yang lebih kering jika dibandingkan dengan surabi Bandung.

Dari tampilannya juga berbeda. Jika serabi Solo berbentuk bulat yang pipih, dan memiliki pinggiran cokelat yang tipis dan renyah.

Bentuknya pipih ini membuat serabi Solo sering disajikan dengan cara digulung bersama balutan daun pisang.

Baca Juga: Cegah Risiko Kesehatan pada Remaja, Al Wildan Islamic School Berikan Edukasi Gizi untuk Siswanya

Halaman:

Editor: Beny Diktus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah